Agar pemahaman terhadap suatu teks yang sedang kamu pelajari
dapat lebih kuat maka kamu perlu melihat dan mengamati langsung Contoh Teks Laporan Hasil Observasi yang
sudah dibuat. Untuk itu, berikut 10 contoh teks laporan hasil observasi beserta strukturnya yang
bisa kamu pelajari:
Contoh Teks Laporan Hasil Observasi Hewan
Unta
Deskripsi umum:
wilayah kering. Umumnya, tersebar di daerah gurun yang ada di sekitar benua
Asia dan benua Afrika Utara. Di Indonesia, pasti kamu jarang menemukannya,
mengingat Indonesia wilayah subur dan tropis. Paling, unta kalian temukan di
Kebun Binatang. Itupun tidak banyak.
Deskripsi bagian:
Namun, saya jamin, unta yang sering kamu lihat adalah unta Arab. Mengingat
inilah unta yang paling dikenal. Tubuh unta ini warna kulitnya nampak cerah.
Tepatnya warna coklat muda.
besar kedua punuknya berlainan. Yang satu lebih besar, sedangkan yang satunya
kecil. Sehingga banyak yang mengira unta yang satu ini punuknya satu.
unta baktrian. Unta ini memang lebih langka dan jarang ditemukan. Fisiknya agar
berbeda dengan unta arab. Bagian punuknya sangat nampak ada dua buah. Selain
itu warnanya juga lebih gelap. Seperti coklat tua.
Deskripsi manfaat:
di makan. Bahkan, sebenarnya termasuk salah satu hewan kurban. Bukan hanya itu,
unta juga adalah hewan yang bisa diajak bepergian dalam jarak yang jauh dan
cuaca terik. Mengingat ia memiliki kantung penyimpan energi di dalam punuknya.
Contoh Teks Laporan Hasil Observasi Tentang Bunga
Bunga Melati
Deskripsi Umum
sedap dipandang mata. Sehingga ia banyak di koleksi oleh para pecinta
tumbuh-tumbuhan.
Deskripsi Bagian
ahli-ahli dalam bidang botani. Namun, yang biasanya digunakan untuk tanaman
hias dan membersamai kehidupan manusia hanya sekitar 9 jenis saja. Sedangkan
kebanyakan yang lainnya tumbuh secara liar di dalam hutan.
dimilikinya tegak dan mampu hidup menahun. Ia juga merupakan tumbuhan yang
merambat dari bagian keluarga zaitun. Warnanya yang mungkin kalian sering lihat
adalah putih.Wanginya juga memiliki kekhasan tersendiri.
Deskripsi manfaat
banyak. Diantaranya adalah untuk tanaman hias, untuk dekorasi, hingga untuk
mempercantik pengantin. Dengan segala macam kegunaannya, kita harus bersyukur
bahwa Allah Swt menciptakan bunga ini.
Contoh Teks Laporan Hasil Observasi tentang Sampah tau Lingkungan
Sampah Organik dan Anorganik
Definisi Umum
digunakan oleh manusia. Ketika suatu benda sudah dipakai dan dianggap
kegunaannya sudah tidak ada, maka ia dapat dikatakan sebagai sampah. Biasanya,
setelah menjadi sampah, benda tersebut dibuang.
Definisi Bagian
ada dua jenis sampah yang mesti diketahui. Pertama adalah sampah organik,
sedangkan yang kedua adalah salmpah anorganik.
dengan alam. Ia bisa melapuk menjadi bahan-bahan yang kecil lalu menyatu dengan
alam. Diantaranya adalah daun-daun yang jatuh, jerami, rumput, alang-alang,
juga sayur-sayuran yang biasa ditemui di pasar.
Ia lebih awet dan bisa menyebabkan kerusakan alam jika terlalu banyak dan
menumpuk karena sulit untuk dihancurkan. Contohnya adalah sampah plastik.
Banyak benda-benda berasal dari plastik lalu menjadi sampah.
Deskripsi Manfaat
memanfaatkan sampah dengan memperbaharuinya menjadi barang-barang yang berguna.
Bahasa lainnya adalah daur ulang. Dengan daur ulang, bahkan banyak benda yang
tadinya sudah jadi sampah menjadi bernilai lagi serta bisa dijual.
Contoh Teks Laporan Hasil Observasi tentang Lingkungan Rumah
Rumahku Surgaku
Definisi Umum
dimuka bumi. Hampir semua manusia memiliki rumah yang menjadi tempat
tinggalnya. Demikian juga dengan aku.
Deskripsi Bagian
bunga dan sebuah pohon mangga didepannya. Sehingga ketika keluar rumah, warna
hijau dan warna warni menyambutku.
satu ruang tamu, satu ruang tengah, dua kamar tidur, satu kamar mandi, satu
dapur, dan satu gudang. Tempat favoritku adalah ruang keluarga. Disana ada
televisi dan aku biasa berkumpul bersama keluarga disana.
belajar. Meski nampak tua, namun masih kokoh untukku untuk menopang dagu di
atasnya.
Deskripsi Manfaat
betah didalamnya. Disana aku dididik dengan tulus oleh kedua orangtuaku, disana
juga aku belajar dan berlindung dari berbagai hal buruk yang ada di lingkungan
sekitar.
Contoh Teks Laporan Hasil Obervasi Tentang Kesehatan

Daun Sirih dan Kegunaannya
Definisi Umum
daun ini adalah daun yang merupakan tanaman asli Indonesia. Ia biasanya
tumbuh merambat dan besandar pada pohon yang lain. Nama ilmiahnya adalah piper betle. Untuk mengonsumsinya,
umumnya orang-orang mengunyahnya.
Deskripsi Bagian
dalamnya, sebagaimana dikutip dari hellosehat.com,
per- 100 gram 85-90%-nya terdiri dari air. Sementara sisanya terdiri dari
lemak, protein,iodine, sodium, vitamin A,vitamin B1, vitamin B2, dan asam
nikotinat dengan kadar yang tentu saja lebih kecil dari air.
terkenal adalah daun sirih hijau dan daun sirih merah. Perbedaan yang mencolok
adalah dari batangnya. Jika daun sirih merah memiliki batang yang berbentuk
bulat, maka daun sirih hijau batangnya hijau keunguan dan tidak memiliki bunga.
Meskipun demikian, keduanya sama-sama tanaman rambat dan bentuk daunya seperti
bentuk hati.
Deskripsi Manfaat
sama-sama memiliki manfaat yang baik bagi kesehatan manusia. Bukan hanya
memiliki, namun, daun sirih juga manfaatnya sangatlah banyak. Diantaranya adalah
menurunkan gula dara pada penderita diabetes tipe A, menurunkan kolestrol,
menurunkan tekanan darah, bahkan dapat menjadi pengangkal bagi penyakit kanker.
ada bagian tubuhmu yang terbakar, membantu menurunkan tingkat depresi,menjaga
saluran pencernaan,meningkatkan energy, mengobati radang mimisan, menjadi obat
batuk, hingga mengobati radang prostat.
daun sirih, itu juga ternyata didasari keyakinan bahwa ada manfaat dari
kegiatan tersebut. Manfaat lainnya yaitu menjaga kesehatan mulut dan gigi. Dipercaya,
sirih mampu menghambat pertumbuhan bakteri dimulut, mencegah gigi berlubang,
membersihkan gigi dan gusi dari sisa kotoran, termasuk mencegah dari penyakit
gusi.
saja kamu menjadikan ini sebagai salh satu opsi untuk menjaga kesahatan.
Contoh Teks Laporan Hasil Obervasi Tentang Teknologi

Facebook dan Manfaatnya
Definisi Umum
Apakah kamu memiliki akun facebook? Sebagai salah satu sosial media yang ada di dunia, facebook termasuk yang paling populer. Ia
adalah salah satu layanan jejaring sosial yang berpusat di daerah California,
Amerika Serikat. Didirikan pada tahun 2004. Tokoh utama dari pendiriannya
adalah seseoran bernama Mark Zuckerberg yang saat ini menjabat sebagai Ketua
dan CEO dari Facebook,inc.
Deskripsi Bagian
mencapai sekitar 2,3 miliar manusia. Jumlah yang sangat banyak ini tentu saja
tak terlepas dari fitur-fitur yang terdapat didalamnya. Sebagai pengguna
facebook, kita bisa mengamati bahwa terdapat bagian-bagian yang membuatnya menjadi sesuatu yang sangat
berguna dan menyenangkan jika digunakan.
memungkinkan kita mengunggah cerita yang dibagikan lalu dilihat berdasarkan
urutan waktu. Ada juga fitur messenger, yang membuat penggunanya bisa saling
terkoneksi dengan mode japri (jaringan pribadi). Selain itu, fitur berbagi
posting juga memungkinkan berbagi dalam berbagai bentuk mulai dari teks, foto,
hingga video.
check yang mampu mengabarkan kondisi setiap pengguna ketika lokasi
tinggalnya dilanda bencana, kemudian fitur facebook
reaction yang memberikan opsi reaksi bagi pengguna yang tidak hanya jempol
atau tanda love, tapi bisa juga emote-emote dengan beragam ekspresi. Selain
itu, ada juga fitur marketplace, facebook
ads, fanpage, grup, dan banyak lagi.

Deskripsi Manfaat
Seluruh fitur yang ada didalam facebook tentulah memiliki
berbagai manfaat bagi para penggunanya. Inilah yang membuat dari hari ke hari
penggunanya semakin banyak. Bahkan, tak pernah sepi dan ditinggal. Diantara manfaat
yang dapat dirasakan tersebut antara lain:
dengannya, kita memungkinkan untuk berhubungan dengan manusia dimanapun. Ujung belahan
dunia ke ujung yang lain dapat terkoneksi bahkan secara real time. Kedua, menambah jaringan pertemanan. Setiap penggunanya,
dimungkinkan untuk memiliki teman sebanyak 5000 orang. Namun, diluar angka
tersebut, bisa menambah teman dalam bentuk sekedar mengikuti yang jumlahnya
bisa tak terbatas.
dengan fitur pencarian pertemanan yang memungkinkan kita untuk melacak teman
lama kita. Teman balita, TK, SD, SMP, bisa ditemukan di jejaring sosial ini. Keempat,
membantu orang lain. Ketika kita membuka
facebook, dikabar beranda kita juga bisa menemukan ada kabar-kabar yang
menarik simpati yang mendorong rasa ingin membantu. Sehingga dengannya, kita
punya peluang untuk membantu.
yang berhubungan dengan ini. Beragam produk, baik yang baru maupun bekas bisa
dijual di facebook, dengan memperhatikan
syarat dan ketentuan yang berlaku. Proses menjual ini bisa di timeline, grup, marketplace, fanpage
atau bisa juga diiklankan dengan facebook
ads.
Contoh Teks Laporan Hasil Obervasi tentang Kucing

Kucing dan Ragam Jenisnya
Definisi Umum
Kucing adalah salah satu hewan yang banyak dipelihara oleh manusia.
Hewan ini termasuk mamalia karnivora dari keluarga felidae. Sekelompok dengan singa dan harimau. Namun, kedua hewan
buas tadi termasuk kucing besar. Sedangkan yang akan kita bahas adalah kucing yang telah dijinakkan dan biasa
kita temukan membaur dengan kehidupan manusia di rumah atau dijalanan. Ia memiliki
nama ilmiah felis catus.
Deskripsi Bagian
Namun, ada sekitar 30 ras yang terkenal dan banyak dijadikan hewan peliharaan
oleh manusia. Diantaranya adalah American
Shorthair, Absyssinan, Balinese, Bengal, Birman, British Shorthair, Burmese,
Burmilla, Chinchilla, Cornish Rex, Devon Rex, Moggie, Exotic Shorthair, Japanese
Bobtail, Korat, Maine Coon, Manx, Norwegian Forest Cat, Ocicat, Oriental
Shorthair, Persian, Ragdoll, Russian Blue, Scoottish Fold, Siamese, Siberian Forest,
Singapura, Snowshoe, Somali, Sphynx, Tiffanie, Tonkinese, Dan Turkish Van.
yang memelihara kucing memiliki pertimbangan yang berbeda-beda ketika hendak
memilih kucing jenis apa yang akan dipeliharanya. Ada yang karena lucunya,
panjang bulunya, bentuk hidungnya, hingga kegagahannya. Mengingat masing-masing
ras memiliki ciri fisik yang berbeda antara satu dengan yang lainnya.
belikan juga berbeda-beda. Mulai dari ratusan ribu hingga puluhan bahkan
ratusan juta. Namun, tak sedikit juga yang mendapat kucing dengan ras yang
bagus secara cuma-cuma dengan bermodal pemberian. Meskipun diberi, merawat
kucing membutuhkan juga modal untuk merawatnya agar tetap sehat.
Deskripsi Manfaat
oleh manusia. Pertama, memelihara
kucing akan membuat pemiliknya jauh dari kesepian. Bagaimana tidak sepi, ketika
masuk rumah saja pemilik kucing pasti disambut dengan suara ngeong ngeong. Ia seperti menyapa ketika
kita datang. Belum lagi dapat menjadi teman sepi ketika dirumah.

kucing juga, berdasarkan pengalaman pemeliharanya dapat meredakan stress. Secara
ilmiah, ini karena kegiatan semacam mengelus kucing sebenarnya memperlancar
kadar kortisol yang terhambat akbiat stress.
dengan kucing lucu juga dapat
meningkatkan mood pemeliharanya
ketika sedang merasa jatuh dan terpuruk. Jika sedang ada masalah dan dirundung
kegalauan, bermain dengan hewan yang satu ini juga bisa menambah kembali
semangat yang menurun itu.
kucing untuk dipelihara dirumah juga ternyata baik dalam tinjauan kesehatan. Berdasarkan
sebuah riset yang dipublikasikan dalam Journal
of Vascular and Interventonal Neourology, disebutkan bahwa memeliharanya
dapat menurunkan kadar kolestrol. Sehingga dampak positifnya adalah
pemeliharanya jauh dari penyakit-penyakit berat seperti jantung dan stroke yang
saat ini menjadi momok menakutkan bagi manusia.
manfaat yang ada, tidak ada salahnya mencoba memelihara.
Contoh Teks Laporan Hasil Observasi Tentang Covid 19
Alat Deteksi Covid 19
Definisi Umum
Alat deteksi covid-19 adalah alat teknologi kesehatan yang dapat digunakan untuk mengecek apakah sesorang telah terdeteksi covi 19 atau belum. Mendeteksi penderita covid 19 sangat penting karena menjadi salah satu bentuk ikhtiar untuk mencegah penularan covid 19.
Definisi Bagian
Ada setidaknya dua alat yang umum digunakan oleh tenaga medis untuk melakukan kegiatan deteksi covid 19. Alat yang pertama Polymerase Chain Reaction atau PCR. Alat ini bisa memberi indikasi apakah di dalam tubuh manusia terdapat virus atau tidak. Tes dengan alat ini dsebut tes SAWB. Proses pengambilan kesimpulannya bisa mencapai 3-5 hari namun lebih akurat.
Alat kedua adalah alat Rapid Test atau tes darah. Yang diteliti dalam deteksi ini adalah darah manusia yang diperiksa. Untuk mendapatkaan kesimpulannya bisa cepat hanay 15 menit. Namun akurasinya tidak secepat PCR. Sehingga hasilnya tidak bisa 100 persen dijadikan pegangan.
Deskripsi Manfaat
Semua alat sebenarnya memiliki kegunaan. Setidaknya meski tidak akurat 100 persen, tapi hasilnya bisa digunakan untuk membangun sikap berjaga jaga dan waspada. Sehingga penularan tes covid bisa ditekan.
***
Semoga bermanfaat.